Lokasi lakalantas yang menyebabkan tewasnya seorang pemuda asal Tenganan, Minggu (8/12). (BP/Istimewa)AMLAPURA, BALIPOST.com – Kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Raya Buitan, pada Minggu (8/12). Akibat kejadian tersebut, pemuda I Gede Desta Swiryastawan (17) asal Desa Tenganan, Karangasem tewas di tempat. Berdasarkan informasi yang dihimpun, sebelum kejadian korban Gede Desta Swiryastawan mengendarai sepeda motor dengan […]